Cicak Terbang - Cleret Gombel

Cleret Gombel - Cicak Terbang
Cicak terbang, atau di tempat kami di beri nama Cleret Gombel. binatang sejenis cicak, kadal tokek ini memiliki anggota tubuh yang berbeda dari reptil lainnya, yaitu sayap. Memiliki sayap juga bukan berarti bisa terbang, kegunaan sayap disini membantu binatang tersebut melayang di udara untuk berpindah dari pohon ke pohon yang lain untuk mencari makanan.

Keunikan lain dari binatang ini adalah janggutnya jang berwarna kuning, ibarat sperti jakun, janggut dari cicak terbang ini berfungsi sebagai penarik perhatian terhadap lawan jenis. Kulitanya yang loreng-loreng hitam dan coklat, membantu berkamuflase saat berada di pohon sehingga perdator seperti ular pohon atau burung susah untuk melihatnya

Cicak
Cicak Terbang
Cicak Janggut
Cicak Janggut Kuning
Cleret Gombel
Gambar Cicak Terbang

Baca Juga :

irpian

irpie

excrozer

bang irpie

post

posting

blog

artikel

gambar

viral

popular

tukang shitpost

cicak

cleret gombel

cicak terbang

reptil


Comments

Popular posts from this blog

Low Cost Costume Medjed Fate Grand Order - Kostum Cosplay Dari Karung Beras

Baby Shark - Bayi Ikan Hiu Ukuran Kecil

Voucher Belanja Superindo Nominal Seratus Ribu Rupiah

Tanaman Hias Kaktus Gymno Warna Campur

Walang Kekek - Bersuara Dimalam Hari